Nonton Film Gratis Subtitle Indonesia

Nonton Film Gratis Subtitle Indonesia
BotamMovie

Tips Mudah Atasi Kaki Pecah-Pecah

Tips Mudah Atasi Kaki Pecah-Pecah

Tips Mudah Atasi Kaki Pecah-Pecah
Tips Mudah Atasi Kaki Pecah-Pecah



Tips Mudah Atasi Kaki Pecah-Pecah - Kamu punya masalah sama kaki yang pecah-pecah? Saya punya solusi buat kamu-kamu semua mengatasi kaki yang pecah-pecah, solusi yang akan saya kasih juga gak butuh dana yang mahal kok, cukup murah dan gampang banget di dapatnya. Nih langsung saya kasih solusi biar kulit kaki kamu mulus dan jadi nambah rasa percaya diri kamu-kamu.
  1. Minyak Kelapa Caranya: Pijatkan minyak kelapa pada telapak kaki kamu yang pecah-pecah sebelum tidur. Tutupi kaki dengan kaus kaki yang tebal. Di pagi harinya bilas kaki dengan air bersih. Ulangi treatment ini sampai kakimu lembut dan lembab.
  2. Oatmeal dan Minyak Jojoba Caranya: Oatmeal ternyata memiliki kegunaan untuk mengelupas sel kulit mati. Minyak jojoba akan melembutkan kulit. Perpaduan dua bahan ini akan jadi kombinasi yang sempurna untuk melembutkan kaki pecah-pecah. Campurkan saja dua bahan ini dan oleskan dengan gerakan memutar pada kaki. Diamkan selama beberapa menit dan bilas.
  3.  Madu : Madu Tak hanya memiliki manfaat yang luar biasa untuk kesehatan tubuh, madu juga memiliki kegunaan untuk kecantikan kulitmu. Siapkan saja satu baskom air hangat dan tambahkan madu ke dalamnya. Rendam kakimu selama 20 menit dan gosok dengan sikat. Ini akan membuat kakimu lembut dan bebas pecah-pecah.
  4. Minyak Zaitun Caranya: Kamu bisa mendapatkan kaki yang lembut dengan menggunakan minyak zaitun. Gosokkan saja minyak ini pada daerah yang pecah-pecah dengan gerakan memutar. Diamkan selama satu jam dan bilas dengan air hangat. Lakukan prosedur ini sekali dalam seminggu untuk mengatasi kaki pecah-pecah.
Itu tips praktis yang bisa kamu coba untuk mendapatkan kaki yang sehat dan mulus. Kalau ada cara yang mudah dan juga hemat mengapa harus mencoba yang mahal? Setuju kan?

Silahkan baca juga artikel Tips Mengecilkan Perut Buncit Tanpa Olahraga Dengan Jamu Kunyit Asam.

0 Response to "Tips Mudah Atasi Kaki Pecah-Pecah"

Post a Comment